Harus Ada Efek Jera

Written By Unknown on Sabtu, 03 Mei 2014 | 11.37

KETUA Lembaga Perlindungan Anak Kabupaten Bangka Nurmala Dewi Hernawati, prihatin karena pada tahun 2014 ini jumlah korban pelecehan seksual khususnya anak di bawah umur marak. Untuk itu ia meminta agar aparat penegak hukum bertindak tegas dan tuntas menyelesaikan kasus kriminal ini agar memberikan efek jera bagi para pelaku.

"Para pelaku ini bisa dikenakan pasal hukuman berlapis karena mereka sudah memaksa kedua korban melakukan hubungan intim, memperkosa, merekam hubungan itu dan menyebarkannya. Ini bisa berat hukumannya," tegas Dewi yang juga menjabat sebagai Ketua Yayasan Nur Dewi Lestari ini.

Untuk menangani trauma korban, dari LPA Kabupaten Bangka akan mendampingi korban dalam menjalani proses hukum dari proses di kepolisian, kejaksaan hingga pengadilan nanti. (chy)

Selengkapnya baca Babel News Edisi Cetak, Sabtu (3/5/2014).


Anda sedang membaca artikel tentang

Harus Ada Efek Jera

Dengan url

http://bangkabarita.blogspot.com/2014/05/harus-ada-efek-jera.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Harus Ada Efek Jera

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Harus Ada Efek Jera

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger