bangkapos.com/evan s
Wakil Wali Kota Pangkalpinang, M Sopian, meninjau ujian nasional (UN) di SMA Santo Yosef Pangkalpinang, Senin (14/4/2014)
Laporan Wartawan Bangkap Pos, Evan Saputra
BANGKAPOS.COM, BANGKA - Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Bangka Belitung, Rivai menemani Wakil Wali Kota (Wawako) Pangkalpinang, M Sopian meninjau pelaksanaan Ujian Nasioanl (UN) di SMA Santo Yosef Pangkalpinang, Senin (14/4/2014)
Pantauan bangkapos.com, selain Rivai, Wawako datang meninjau pelaksanaan UN bersama kepala Dinas Pendidikan dan Kepala Kantor Kementerian Agama Kota Pangkalpinang.
Sopian berharap pelaksanaan UN dapat berjalan lancar, dan para siswa dapat menjawab dengan benar soal yang diberikan.
"Kiranya kualitas dan kuantitas lebih meningkat dari tahun-tahun yang sudah-sudah. Kami percaya semua sekolah sudah mempersiapkan jauh-jauh hari untuk pelaksanaan UN, Semoga dengan persiapan yang matang siswa dapat menjawab dengan benar," kata Sopian.
Anda sedang membaca artikel tentang
Wawako Ditemani Rivai Tinjau UN di SMA Santo Yosef
Dengan url
http://bangkabarita.blogspot.com/2014/04/wawako-ditemani-rivai-tinjau-un-di-sma.html
Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya
Wawako Ditemani Rivai Tinjau UN di SMA Santo Yosef
namun jangan lupa untuk meletakkan link
Wawako Ditemani Rivai Tinjau UN di SMA Santo Yosef
sebagai sumbernya
0 komentar:
Posting Komentar