Laporan Wartawan Bangka Pos, Respi Leba
BANGKAPOS.COM, BANGKA--DPRD Babel mengundang pemerintah, pengusaha perkebunan sawit, perwakilan petani sawit, melakukan rapat koordinasi, Kamis (22/5/2014) di ruangan Banmus (Badan Musyawarah) DPRD.
Ketua DPRD Babel, Didit Srigusjaya, menjelaskan rapat koordinasi kali ini diantaranya membahas tentang harga tandan buah segar (TBS) sawit.
"Kita mengundang semua pihak untuk membahas harga tandan buah segar sawit, untuk memperjuangkan kepentingan para petani," tegas Didit Srigusjaya, di hadapan semua peserta rapat, Kamis.
Selengkapnya simak Bangka Pos/Pos Belitung/Koran BN edisi cetak.
Anda sedang membaca artikel tentang
DPRD Babel Bahas Harga TBS
Dengan url
http://bangkabarita.blogspot.com/2014/05/dprd-babel-bahas-harga-tbs.html
Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya
DPRD Babel Bahas Harga TBS
namun jangan lupa untuk meletakkan link
sebagai sumbernya
0 komentar:
Posting Komentar