Tersangka Kasus Timah 20 Ton Jadi Tahanan Kejari

Written By Unknown on Kamis, 17 April 2014 | 11.37

Laporan Wartawan Bangka Pos, Fery Laskari

BANGKAPOS.COM, BANGKA-- Tersangka LM dkk kini resmi menjadi tahanan Kejaksaan Negeri (Kejari) Sungailiat. Status itu menyusul dilakukannya pelimpahan tahap dua berupa tersangka dan barang bukti (BB) timah 20 ton dari Polres Bangka kepada Kejari Sungailiat, Kamis (17/4/2014).

"Perkara ini ditangani oleh Jaksa Penuntut Umum, Retni NB dan Ary Pratama," kata Kejari Sungailiat Hartawi didampingi Staf Pidum Mastura, Kamis (17/4/2014) di kantornya.

Sebelumnya pemberitaan melansir, perkara ilegal mining timah 20 ton di Bedukang Riausilip Bangka, memasuki babak baru. Polres Bangka telah melakukan pelimpahan tahap dua kepada Kejari Sungailiat, Kamis (17/4/2014).


Anda sedang membaca artikel tentang

Tersangka Kasus Timah 20 Ton Jadi Tahanan Kejari

Dengan url

http://bangkabarita.blogspot.com/2014/04/tersangka-kasus-timah-20-ton-jadi.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Tersangka Kasus Timah 20 Ton Jadi Tahanan Kejari

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Tersangka Kasus Timah 20 Ton Jadi Tahanan Kejari

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger