Penerbangan ke Pangkalpinang Masih 17 Kali

Written By Unknown on Selasa, 24 Desember 2013 | 11.37

Laporan Wartawan Bangka Pos, Agus Nuryadhyn

BANGKAPOS.COM, BANGKA -- Maskapai yang menjalani rute ke Pangkalpinang sampai saat ini belum ada  yang mengajukan penerbangan tambahan (ekstra flight). Namun untuk jumlah penerbangan masih berkisar 17 kali.

 Adapun Wing Air tujuan Batam  setiap hari 1 kali, Belitung setiap hari 1 kali oleh Sky air rute Pangkalpinang -Tanjungpandan.

Sementara Sriwijaya Air ada dua kali penerbangan rute Pangkalpinang- Palembang

Sedangkan Garuda Air, ada dua kali penerbang.  Sriwijaya Air 6 Kali Pangkalpinang- Jakarta, Lion Air 3 kali penerbangan dan City L link hanya sati kali penerbangan.

Kepada Bangkapos.com, Senin (23/12)n Kadiv Ops PT Angkasa Pura II Bandara Depati Amir Rukun memiliki harapan kepada penumpang untuk membeli tiket resmi dan pada saat beli tiket untuk menunjukan identitas. Sehingga untuk memudahkan saat masuk check in.

Ditambahkan Rukun, agar mengupayakan jelas ada nama, harga, penerbangan dan tanpa lewat calo.

Rukun menjelaskan kepada masyarakat, bahwa saat ini Bandara Depati Amir menyiapkan tempat merokok (smooking area).

"Bagi masyarakat yang merokok sudah disiapkan tempat untuk merokok," jelasnya.

Untuk itu kata Rukun, dapat saling jaga kebersihan bandara dan untuk kepentingan semua .


Anda sedang membaca artikel tentang

Penerbangan ke Pangkalpinang Masih 17 Kali

Dengan url

http://bangkabarita.blogspot.com/2013/12/penerbangan-ke-pangkalpinang-masih-17.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Penerbangan ke Pangkalpinang Masih 17 Kali

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Penerbangan ke Pangkalpinang Masih 17 Kali

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger