Laporan Wartawan Pos Belitung, Evan Saputra
BANGKAPOS.COM, BELITUNG - Kartu ujian honorer K II di Kabupaten Belitung Timur (Beltim) belum bisa dipasikan kapan akan dibagikan, hal ini dikarenakan ada beberapa kendala yang dialami, Senin (21/10/2013)
Kepala BKD Beltim, Hartoyo mengatakan, kartu ujian untuk KII tidak bisa dibagikan satu persatu karena diharuskan serentak.
"Kartu ujian KII masih kendala, pembagiannya itu urutan jadi serentak semunya, dak boleh satu persatu karena ada rentetannya kan kolektif, takut ada perubahan di BKN, kalau yang tidak ada perubahan lah dicetak disini, belum bisa dipastikan, kapan selesainya, kalau tidak ada gangguan, minggu ini dipastikan selsai sebelum tanggal 28 Oktober 2013," ujar Hartoyo.
Anda sedang membaca artikel tentang
Hingga Kini, Kartu Ujian K II Beltim Belum Keluar
Dengan url
http://bangkabarita.blogspot.com/2013/10/hingga-kini-kartu-ujian-k-ii-beltim.html
Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya
Hingga Kini, Kartu Ujian K II Beltim Belum Keluar
namun jangan lupa untuk meletakkan link
Hingga Kini, Kartu Ujian K II Beltim Belum Keluar
sebagai sumbernya
0 komentar:
Posting Komentar