Laporan Wartawan Bangka Pos, Respi Leba
BANGKAPOS.COM, BANGKA--Gubernur Babel, Rustam Effendi berupaya untuk merayu sekitar 20 anggota Asosiasi Eksportir timah untuk memberikan sumbangan 140 ekor sapi.
"Kemarin waktu di Medan, terpikir, apa yang bisa saya bantu untuk masyarakat. Saya langsung telepon asosiasi eksportir timah dan mereka bersedia bantu. Saya minta 200 ekor sapi, tetapi tersedia hanya 140. Ini nanti dibagikan ke setiap kabupaten/kota, mesjid," ungkap Rustam Effendi, kepada bangkapos.com, Kamis (24/7/2014) di halaman rumah dinas gubernur.
Upacara penyerahan secara simbolis diserahkan di halaman rumah dinas gubernur.
Simak berita lengkapnya di Bangka Pos/Pos Belitung/Koran BN edisi cetak.
Anda sedang membaca artikel tentang
Gubernur Babel 'Rayu' Asosiasi Ekportir Timah
Dengan url
http://bangkabarita.blogspot.com/2014/07/gubernur-babel-rayu-asosiasi-ekportir.html
Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya
Gubernur Babel 'Rayu' Asosiasi Ekportir Timah
namun jangan lupa untuk meletakkan link
Gubernur Babel 'Rayu' Asosiasi Ekportir Timah
sebagai sumbernya
0 komentar:
Posting Komentar