Guru dan Pelajar di Babel Diminta Gunakan Hak Pilihnya

Written By Unknown on Rabu, 02 April 2014 | 11.37

Laporan Wartawan Bangka Pos, Respi Leba

BANGKA POS.COM, BANGKA -- Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Babel, Rivai mengharapkan, agar para guru dan pelajar untuk menggunakan hak pilihnya pada 9 April mendatang.

"Kepada para guru dan pelajar, kita memberikan himbaun secara resmi agar menggunakan hak pilihnya, tidak golput, memilih sesuai dengan hati nurani," ungkap Rivai, kepada bangkapos.com, Rabu (3/4/2014).

Rivai mengharapkan agar para pelajar peserta UN untuk meluangkan waktunya, beberapa jam pergi ke TPS.

"Kita sangat yakin tidak akan gangguan persiapan UN. Karena hanya beberapa jam. Dan rentang waktu UN dan pemilu cukup jauh," ucap Rivai.


Anda sedang membaca artikel tentang

Guru dan Pelajar di Babel Diminta Gunakan Hak Pilihnya

Dengan url

http://bangkabarita.blogspot.com/2014/04/guru-dan-pelajar-di-babel-diminta.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Guru dan Pelajar di Babel Diminta Gunakan Hak Pilihnya

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Guru dan Pelajar di Babel Diminta Gunakan Hak Pilihnya

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger