PAD Belitung Bertambah dari Bisnis Tanah

Written By Unknown on Jumat, 15 November 2013 | 11.37

Laporan Wartawan Pos Belitung, Evan Saputra

BANGKAPOS.COM, BELITUNG -  Realisasi PAD (Pendapatan Asli Daerah) Belitung bertambah dengan adanya BPHTB (bea perolehan hak atas tanah dan bangunan), hingga akhir Oktober 2013, sudah terkumpul 40, 718, 038,041, dari target 41.085.169.975.

Menurut Kepala Badian pendapatan, Dinas Pengelolaan Pendapatan Keuangan dan Aset Daerah (DPPKAD) Belitung, Iskandar, sebelum adanya BPHTB pendapatan yang paling besar adalah dari sektor mineral bukan logam dan batuan.

"Sektor apa saja yg paling besar penyumbang PAD tahun 2013 iyalah BPHTB, BPHTB sudah berimbang dengan sektor mineral bukan logam dan batuan," kata Isakandar

"Makin banyak investor asing, transaksi yang besar akan lebih besar pendapatan, tergantung yang bermain tanah," imbuhnya

"Tambang sudah kalah sekarang, tareget Rp 20 milyar untuk BPHTB, kalau dari sektor mineral bukan logam dan batuan Rp 11 milyar," ujar Iskandar, kepada bangkapos.com, Jumat (15/11/2013)


Anda sedang membaca artikel tentang

PAD Belitung Bertambah dari Bisnis Tanah

Dengan url

http://bangkabarita.blogspot.com/2013/11/pad-belitung-bertambah-dari-bisnis-tanah.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

PAD Belitung Bertambah dari Bisnis Tanah

namun jangan lupa untuk meletakkan link

PAD Belitung Bertambah dari Bisnis Tanah

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger